BloggerAll Sebuah web site yang menurut saya sangat representatip bagi mereka yang berkutat didunia Arsitektur. BloggerAll di sebenarnya bukanlah pendatang baru di dunia maya ini. Hal ini terbukti dari sebuah ungkapan pemilik Web www.BloggerAll.com sbb:
BloggerAll site was first started in 2004 but it stopped due some misuse. but after 4 years it has been again launched and now it has a group of 6 peoples and just working for more than 8 number of websites.
Dari ungkapan yang menyatakan www.BloggerAll.com berdiri 4 tahun yang lalu, dan kemudian stagnant (berlari ditempat / mati enggak hidup - pun susah) akirnya 6 orang pendiri www.BloggerAll.comn ini berhasil louncing produk www.bloggerAll.com pada April 2008.
Web yang baru berumur 5 bulan (setidaknya saat saya menulis tanggal 21 juli 2008) sudah menyentuh level 781.810 pada Alexa Rank (yang kita tahu, rangking alexa berdasarkan traffic pada situs yang bersangkutan). Materi www.BloggerAll.com berkisar tentang Arsitektur dan seluk beluknya.
Bagi Anda yang menekuni dunia seni bangunan atau perhitungan teknis bangunan, Anda dapat memanfaatkan artikel artikel pada web ini sebagai refferensi, Sementara bagi anda yang hanya tertarik pada dunia surfing (he... he... he... saya nggak mau comment)
Penggunaan Judul dan keyword www.BloggerAll.com sangatlah cocok dengan materi content yang spesifik. Cobalah kunjungi www.BloggerAll.com kemudian klik (ctrl + U) untuk melihat kode sumber halaman tersebut. Tampaklah jelas, kalo meta tag title Web dai www.BloggerAll.com adalah : Blogger All - Reviews about MBA, gadgets and Architecture, Blogging.
Penggunaan meta tag keyword pada www.BloggerAll.com perlu explorasi untuk lebih spesisifikasi yang lebih profesional (sekarang bukannya nggak profesional, tapi kurang menyentuh pasar). Mungkin dengan menambah jumlah keword akan lebih membantu search engine untuk menemukan website ini.
Terakir; Pemanfaatan www.buyblogreviews.com sebagai sarana promosi blog / web site, sangat mendukung popularitas www.BloggerAll.com . Sekilas kita pasti nggak percaya kalo ternyata web ini berawal dari hosting gratisan punya blogspot. Anda nggak percaya? Silahkan Klik salah satu artikel yang ada pada www.BloggerAll.com, Lalu lihatlah addressbar browser anda; di sana akan akan terdapat deretan huruf sbb: http://namadomain/tahun/bulan/judul artikel.html, Na...h yang punya format seperti ini kan blogspot.
0 Respon Pembaca:
Post a Comment